Tahun 1965 ditandai dengan duka mendalam bagi Bangsa Indonesia pada umumnya dan bagi keluarga para pahlawan revolusi yang gugur pada peristiwa pemberontakan oleh Gerakan 30 September/Partai Komunis Indonesia (G30S/PKI) pada...
DetailPada tahun 1968, Soeharto yang diangkat sebagai pejabat Presiden RI sejak tahun 1967, ditetapkan menjadi Presiden penuh pada Sidang Umum V MPRS, Maret 1968. Pada tahun 1969, mulai dilakukan sosialisasi...
DetailTahun 1972 Presiden Soeharto memberikan tanggapan hubungan Indonesia dengan Eropa. Menurut Presiden, bagi RI lebih penting pasaran ekspor daripada bantuan dimana Indonesia memperoleh jaminan dart martin bersama Eropa bagi ekspor-ekspor...
DetailPada 17 Juni 1976, Presiden menyerahkan naskah UU No. 7/1976 tentang penyatuan Timor Timur ke dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia dan pembentukan Propinsi Daerah Tingkat I Timor Timur, sekaligus pengangkatan...
DetailPada tahun 1979, negara-negara di Asia Tenggara sibuk menghadapi masalah pengungsi Vietnam. Presiden Soeharto pun mengeluarkan kebijakan khusus untuk menangani pengungsi Indochina itu. Pada tahun 1979 ini Presiden juga meminta...
DetailTabun 1981, pada bulan Mei 1981 Presiden Soeharto meresmikan Gedung Sekretariat ASEAN di Jalan Sisingamangaraja Kebayoran Baru, Jakarta. Gedung tersebut melambangkan tekad yang tidak tergoyahkan dari sekitar 250 juta rakyat...
DetailTahun 1983, pada berbagai kesempatan Presiden Soeharto meminta para Menteri dan Gubernur agar meningkatkan pengawasan pelaksanaan pembangunan, termasuk dukungan untuk mengamankan pelaksanaan Sensus Pertanian tahun 1983. Pada tahun 1983 Presiden...
DetailTahun 1985, merupakan tahun kedua Pelita IV yang dimulai 1 April ini akan dimasuki dengan perencanaan tahunan yang didukung alokasi dana yang dijamin pengeluarannya. Dalam tahun kedua Pelita IV kesulitan...
DetailTahun 1987, Seperti tahun-tahun yang lalu Indonesia masih harus menghadapi tantangan dan ujian berat di bidang ekonomi, namun ada tanda-tanda bahwa keadaan ekonomi kita tidak seberat tahun lalu. Kendatipun demikian...
Detail