Penuhi Syarat Kelulusan, Kelas XII MAN 3 Sleman Lakukan Pengembalian Buku
Masa siswa kelas XII MAN 3 Sleman tahun ajaran 2024/2025 sebentar lagi akan berakhir. Maka dari itu, perpustakaan Mayoga MAN 3 Sleman mengagendakan pengembalian buku paket agama dan umum yang...
Read MoreGerakan Hibah Buku Diharapkan Jadi Jariyah Ilmu Siswa MAN 3 Sleman
Perpustakaan MAN 3 Sleman memprogramkan kegiatan Gerakan Hibah Buku (GHB) bagi siswa kelas XII yang akan lulus. Kegiatan ini tidak lain sebagai salah satu cara perpustakaan untuk menambah jenis koleksi...
Read MoreNuzul, Pustakawan MAN 3 Sleman Terima Sertifikat Sertifikasi Pustakawan DIY
Nuzul Hidayah Yuningsih, S. IP. pustakawan perpustakaan Mayoga menghadiri acara penyerahan sertifikat sertifikasi pustakawan, Selasa (18/2/2025). Nuzul didampingi Kepala perpustakaan Mayoga, Toni Poerwanti, M.Pd. berada di Ruang Auditorium Grhatama Pustaka...
Read MoreTanamkan Kebiasaan Membaca, Perpustakaan Mayoga MAN 3 Sleman Galakkan Aksi “Gerakan Literasi Madrasah”
Senin (3/2/2025) tim Perpustakaan Mayoga dibantu oleh anggota dan pengurus ekstrakurikuler Mayoga Book Lovers (MBL) tengah mempersiapkan Gerakan Literasi Madrasah (GLM). Tim tersebut menyiapkan buku-buku bacaan terbaik untuk nantinya dibaca...
Read MoreEkstrakurikuler Mayoga Books Lovers MAN 3 Sleman Berlatih Membuat Karya Tulis Feature
Unit ekstra Mayoga Books Lovers (MBL) sukses menggelar acara Book Mania, Jumat (31/1/25). Kegiatan rutin ini menghadirkan Abdul Afif Rosyidi, M.Pd, pendamping ekstra MBL. Acara Book Mania bertujuan untuk memberikan...
Read MoreAsah Kemampuan Berkomunikasi, Ekstrakurikuler Mayoga Books Lovers MAN 3 Sleman Adakan Seminar Public Speaking
Kamis (30/01/25) suasana Perpustakaan Mayoga MAN 3 Sleman tampak lebih ramai dari biasanya. Di ruang baca perpustakaan sedang berlangsung Seminar Public Speaking. Acara rutin ini menghadirkan Aji Syafa, narasumber yang...
Read MoreTendik dan Siswi MAN 3 Sleman Terima Penghargaan Juara KSM dan Penganugerahan GTKM
Mustika Nindya Perwitasari, S.IP. pustakawan MAN 3 Sleman dan Arifa Hasna Mufida, siswi kelas XII H menghadiri undangan di Kanwil Kemenag DIY, Jumat (24/2/2025). Keduanya menghadiri acara pembinaan dan pemberian...
Read MorePerpustakaan MTsN 10 Sleman Perpanjang Kerjasama Layanan Ekstensi dengan Perpustakaan MAN 3 Sleman
MTsN 10 Sleman merupakan salah satu mitra perpustakaan Mayoga MAN 3 Sleman. Pihak perpustakaan MTsN 10 Sleman kembali melakukan kunjungan dan silaturahmi untuk memperpanjang kerjasama layanan ekstensi, Kamis (23/01/2025). Tempo...
Read MoreBI Corner, Spot Baru Perpustakaan MAN 3 Sleman Curi Perhatian Pengunjung
Bank Indonesia Corner (BI corner) menjadi spot terbaru dan favorit di perpustakaan Mayoga. Penempatan BI corner berada di ruang baca perpustakaan yang sangat mudah dijangkau dan langsung menarik perhatian para...
Read MoreLayanan Ekstensi jadi Wadah Kerjasama Perpustakaan MAN 3 Kulon Progo dengan MAN 3 Sleman
Senin (20/1/2025) Perpustakaan MAN 3 Kulon Progo untuk keempat kalinya melakukan pengembalian sekaligus peminjaman buku. Pihaknya berkunjung ke perpustakaan Mayoga MAN 3 Sleman untuk peminjaman 100 buku bacaan (fiksi dan...
Read More