SIRIH MERAH

Nama Latin | Piper betle L. |
Penulis | Santoso, Hieronymus Budi. 2006. TOGA 1 -Tanaman Obat Keluarga. Yogyakarta : Penenerbit Kanisius. |
Sumber Informasi | https://www.libsys-online.xyz/mayoga/opac/index.php/home/detail_koleksi?kd_buku=00000000000000003503&id=1&title=Toga+1+Tanaman+Obat+Keluarga+Penyembuh%3A+Asma%3B+Batuk+Pilek%3B+Bronkhitis%3B+Luka%3B+Sakit+Perut&kd_jns_buku=BK |
Syarat tumbuhnya sirih merah tergantung pada iklim dan tanah. Ia tumbuh di iklim tropis yang lembab dengan curah hujan rata-rata 1.500 mm/tahun dan penyinaran yang sedang. Ia juga tumbuh di tanah yang bertekstur lempung berpasir, memiliki drainase yang baik, memiliki keasaman (pH) 5,5 - 7, juga dengan kesuburan yang sedang-tinggi. Daun sirih merah mengandung ragam senyawa kimia yang diperlukan untuk membuat ramuan tradisional.
Manfaat atau khasiat dari tanaman sirih merah, daun sirih yang kering dapat berguna untuk obat panas yang dapat menurunkan panas. Daun sirih juga dapat untuk antiseptik, obat mata, obat sariawan, obat batuk, dan obat luka.
Penulis deskripsi Sirih merah : Nasywa Anindya Razzan kelas 10 G